MUHARRAM.
Bulan yang penuh dengan kemuliaan dan kebaikkan
dimana kita sebagai umat islam bisa lebih mendekatkan diri kepada sang pencipta.
Hari yang menjadi pengingat atas semua hal yang diperbuat,merenungkan dan berdoa memohon ampun kepada-Nya atas banyaknya dosa dan perbuatan tercela.
Semoga dihari yang agung ini kita bisa menjadi pribadi yang lebih baik lagi dan mendekatkan diri untuk lebih bersyukur atas semua kenikmatan yang telah diberikan oleh-Nya.