Harapan untuk Muharram


Post Views: 17 Senja perlahan tenggelam Membawa jingga indah bersemayam Menyatakan kerinduan nya kepada malam Hingga datangnya bulan Muharram Satu tahun telah berlalu sudah Meninggalkan sejuta berkah Air mata mengalir deras di pipi Hanya mencoba merenungi diri,yang tiada berarti Meratapi datangnya malam Menengadah tangan ke langit senja Memohon ampunan dibulan Muharram Berharap menjadi hamba yang

Semangat Muharram


Post Views: 25 Bulan purnama, bersinar dalam gelapnya malam, Gemerlap bintang, indah berkilauan, Menemani alunan sholawat beriringan, Bersama semangat pembaharuan Islam, yang tak kian padam. Betapa istimewanya Bulan Muharram, Bulan haram yang suci, dari segala Ancaman Perang, Terdapat pula hari, dimana anak yatim penuh kebahagiaan. Bulan mulia ini, memiliki beberapa amalan, Yang telah Rasulullah anjurkan,

MENJADI LEBIH BAIK


Post Views: 15 Dilabeli bulan Haram Pada bulan Muharram Segerakan ibadah malam. Duduk pasrah bersimpuh Melangkah terlampau jauh Menengadah pipi berpeluh Kisah lampau ‘tuk dibasuh. Satu tahun sudah Menoreh berjuta kisah Menyesali sedikit beribadah Terbayang tak karuan bertingkah Menjauhi amalan-amalan sunnah. Rembulan dimalam sepi Malam kesepuluh diimpi-impi Tertunduk bersimpuh meratapi Sujud pasrah air mata di

Tegakkan Kebenaran Jauhkan Kebatilan


Post Views: 46 Muharram Terselip sebuah kisah klasik ada padamu Kisah Nabi Musa berhasil mengalahkan Fir’aun Begitu banyak mukjizat ada padamu Atas izin Allah, Nabi Musa dapat membelah laut merah hanya dengan sebuah tongkat Sungguh istimewanya dirimu Namun, dikala kau datang Keadaan dunia sedang terguncang Covid-19 semakin merajalela Satu per satu alim ulama berjatuhan Tetapi,

Tegakkan Kebenaran Jauhkan Kebatilan


Post Views: 14 Muharram Terselip sebuah kisah klasik ada padamu Kisah Nabi Musa berhasil mengalahkan Fir’aun Begitu banyak mukjizat ada padamu Atas izin Allah, Nabi Musa dapat membelah laut merah hanya dengan sebuah tongkat Sungguh istimewanya dirimu Namun, dikala kau datang Keadaan dunia sedang terguncang Covid-19 semakin merajalela Satu per satu alim ulama berjatuhan Tetapi,

Sambutan Untuknya


Post Views: 15 Sambutan Untuknya Karya: Nova Nur H Bisikan-bisikan dzikir terdengar Lantunan ayat suci menggema Takbir berkumandang Menciptakan suasana mencekam penuh haru Jantung ini berdetak kencang Tak sabar menunggu kedatangannya Saking semangatnya diriku, telah meruntuhkan keberanian Meruntuhkan semua angan-angan ketakwaan Buliran air mulai berjatuhan membasahi pipi Kutadahkan tangan ke langit Memohon ampunan kepada-Nya Meminta

BARU


Post Views: 19 Sebuah langkah yang langka Segala sesal mulai sesakkan dada Seolah isi bumi ditimpakan begitu saja Pada tubuh yang tak sekuat baja Tangisku pecah Teringat akan segala noda diri Dan tibalah bulan muharram Bulan suci,awal dari penebusan dosaku Serta pembersihan jiwaku Tuk bebas dari masa lalu yang kelabu Dan jadi diri yang baru

Dari Zahir


Post Views: 34 Aku Zahir, penghuni gunung yang temaram Mengucapkan selamat tahun baru, Satu Muharram Satu Takbiratulihram Aku Zahir, pengamat pesta terompet Pengamat kembang api kratak kretek Dari atas sini, melihat arti tahun baru bagi mereka-mereka Dari atas sini, menanyakan kesadaran mereka-mereka Aku Zahir, lebih suka hidup yang begini Yang beramai-ramai bersama sorak-sorai do’a kunang-kunang

1 Muharram 1443 Hijriah


Post Views: 21 1 Muharram 1443 Hijriah Tahun baru yang dirindukan Gerbang baru menuju kehidupan Bulan mulia yang penuh berkah Kan ku sambut dengan sangat meriah Muharram… Penuh dengan ketulusan serta keridhoan Dzikir serta sholawat kucurahkan Berdoa serta memohon ampun terlontarkan 1443 Hijriah… Menuju awal yang baik perbaiki ibadah Dengan badan yang suci juga pakaian

Bersedekah di tahun baru


Post Views: 16 Aku bangun dari tidurku kulihat tanggal merah Hari ini adalah tahun baru islam tepatnya bulan muharram Kusegerakan diriku untuk bersih bersih dan bersiap siap Dan aku minum susu karena itu baik di bulan ini Ku memiliki harta yang cukup untuk mereka Ku lihat Dompetku yang penuh dengan sedekah Dan aku bagikan untuk